Pembukaan Karya Bhakti Mandiri Klaten Bersinar ke-XIII di Desa Mranggen

Pembukaan Karya Bhakti Mandiri Klaten Bersinar ke-XIII di Desa Mranggen

Selasa 19 juli 2022 telah dilaksanakan Pembukaan Karya Bhakti Mandiri Klaten Bersinar (KBMKB) ke-XIII Desa Mranggen Kec. Jatinom Kab. Klaten 

Acara Pembukaan tersebut dihadiri oleh Bupati Klaten dan Forkopimda Kabupaten Klaten, Assisten 1, Staf Ahli Bupati, Forkopimcam Jatinom serta Tamu undangan lainnya.
Acara Pembukaan KBMKB ke-XIII Tahun 2022 dibuka secara resmi oleh Bupati Klaten dan dilanjutkan Penandatanganan dan Penyerahan Berita Acara Penyerahan Pekerjaan Oleh Bupati Klaten Kepada Komandan Kodim 0723/Klaten.

Kegiatan yang dilaksanakan antara lain:

Sasaran Fisik :

1) Betonisasi Jalan Panjang 250 m, Lebar 3 m dan Tebal 0,10 m 
2) Pembangunan Talud Panjang 910 m, Tebal 0,30 m dan Tinggi 0,70 m, dan
3) Rehab tempat Ibadah 1 (satu) unit

Kegiatan Non Fisik :

Penyuluhan Wawasan Kebangsaan, Penyuluhan Posyandu, Penyuluhan Stunting, dan Pelayanan KB Kesehatan.

What's Your Reaction?

like
0
dislike
0
love
0
funny
0
angry
0
sad
0
wow
0